• MTS NURUL HUDA
  • Berakhlaq dan Berprestasi

Visi dan Misi

VISI

       I R H A M N A ( Intelek, Religius, Humanis dan berjiwa Nasionalis )

MISI

  1. Menumbuh kembangkan minat peserta didik gemar  membaca, meresum,  berdiskusi, meneliti dan menulis.
  2. Melaksanakan program sholat dhuhur berjam’ah secara istiqomah.
  3. Membiasakan peserta didik berpola pikir, bersikap dan berprilaku dengan landasan nilai-nilai islam.
  4. Mengoptimalkan Program Pelatihan Terjemah al-Qur’an (PPTQ).
  5. Mengembangkan kesadaran peserta didik tentang eksistensinya sebagai makhluk sosial.
  6. Meningkatkan kemampuan peserta didik  dalam proses sosialisasi, komunisasi dan  interaksi sosial.
  7. Mengoptimalkan sosialisasi empat pilar kebangsaan (Pancasila, UUD 1945, Bhinneka Tunggal Ika dan NKRI ) pada setiap mata pelajaran yang linier.

Halaman Lainnya
Profil

Profil MTS Nurul Huda Panarukan.

07/06/2022 08:16 - Oleh Administrator - Dilihat 167 kali